Sabtu, 02 April 2011

Women

Pakar pemasaran Hermawan Kartajaya menyebutkan perempuan sebagai "WOMEN", yaitu wellbeing, optimis, multitasking, entreprenuer, dan networker. Menjadi "WOMEN" membuat perempuan mampu menjalani berbagai peran dari berbagai siklus kehidupannya. Lima kekuatan ini (WOMEN) didapat dalam diri setiap perempuan dalam berbagai siklus yang berbeda.


Women manjadi pejuang kehidupan dari segala situasi dan kondisi yang berbeda-beda. Dari awal remaja, berpetualan, menjacari kebahagian sejati dan beradaptasi dengan kehidupan keluarga dan tetep bertahan dengan kondisi sekitar yang terkadang tidak ingin dihadapi meski terkadang harus meneteskan air mata. Yakinlah bahwa women telah terbukti sebagai perempuan tangguh dalam manjalani setiap perannya. Semangat untuk kamu-kamu perempuan yang tangguh.

0 comments:

Posting Komentar

Recent Posts

Text