Menyelimuti malam yang sepi tanpa penghuni ...
Mencairkan malam bagai suatu keramaian ...
Menopang malam yang gelap meski tak mampu bertahan ...
Tenggorakanku sakit sekali menahan dinginnya ..
Tapi tubuhku tak kuat dengan panasnya ...
Mataku perih sekali menatapnya ...
Tapi aku merasa sendiri dan sepi ...
Cahayanya begitu membosankan ...
Letak alfabennya pun tak tergantikan ...
Mataku pun sesungguhnya lelah bersinar...
Tapi aku merasa sepi dan sendiri ...
Kapan aku tak menagis ??
Ya, saat ini ....
Karena kau kini aku tersenyum
melihat gambarmu dalam bayangan manis gulali ...
Tapi mataku belum terpejam ..
Karena aku merasa sepi dan sendiri ...
Daftar laguku telah habis..
Tapi mataku masih belum terpejam ...
Karena aku merasa sepi dan sendiri ...
Ku bernyanyi disini...
Lagu khusus untukmu sahabatku ..
Terkadang lebih dari kekasih ..
Lebih mengenal aku sahabatku ...
Dialah sahabatku
Ada kapan pun itu ...
Beda sahabat
Tak seperti mantan
Yang manis ketika masih pacaran ...
Dia sahabat
Penyemangat aku
Jadilah penopang sayapku
Aku bernyanyi disini
Lagu khusus untukmu sahabatku
Beda sahabat
Tak seperti mantan
Yang manis ketika masih pacaran ...
0 comments:
Posting Komentar